Membuat Komputer Menyambut Anda Pada Saat Startup


Membuat Komputer Menyambut User - Pernah nonton film? ya, mungkin di film film yang pernah anda tonton ada beberapa adegan yang memperlihatkan seperangkat komputer yang canggih, komputer itu menyambut si pengguna pada saat dinyalakan. Apa anda ingin atau berkeinginan untuk memiliki perangkat komputer canggih itu? Pasti semua orang ingin memilikinya, termasuk saya.
Komputer Menyapa Penggunanya

Namun nyatanya perangkat komputer yang bisa menyapa itu ternyata bisa anda buat sendiri. Sudah saya buktikan pada perangkat Laptop dengan sistem operasi Windows 8.1, hasilnya laptop saya menjadi bisa menyapa saya dengan berbicara bahasa inggris. Dia mengatakan "Welcome to your PC, Akbar." Tentunya dengan Logat Robot ^_^

Lalu Bagaimana Triknya? | Silahkan Ikuti petunjuk berikut :D

  1. Buka Notepad (Saya yakin dikomputer anda pasti ada)
  2. Salin Kode dibawah ke Notepad
    Dim speaks, speech
    speaks="Welcome to your PC, Username"
    Set speech=CreateObject("sapi.spvoice")
    speech.Speak speaks
    

  3. Kode Komputer Menyapa User saat Startup

  4. Anda bisa ganti kata Username dengan nama anda

  5. Kode Komputer Menyapa User saat Startup

  6. Kemudian Save as dengan nama welcome.vbs dan ganti type file menjadi All Files
  7. Lalu Save dimana saja
  8. Setelah itu Copy File Welcome.vbs tersebut
  9. Pastekan di

      appdata

    • C:\Documents and Settings\All Users\Start Menu\Programs\Startup (Untuk Windows XP)
    • C:\Users\ {User-Name}\AppData\Roaming\Microsoft\Windows\Start Menu\Programs\Startup (Untuk windows 7 dan windows 8/8.1)

    Jika di komputer kamu tidak ada AppData, Silahkan show hide foldernya dengan cara :
    • Buka Control Panel
    • Pilih Appearance and Personalization > Folder Option
    • Pilih Menu View

    • Cara menampilkan Folder yang di hidden

    • Pada Hidden Files and Folders Pilih Show Hidden Files, Folder, and Drives
    • Ok
  10. Pastekan file welcome.vbs pada folder startup
  11. Kemudian Restart Komputer anda
  12. Jika anda mendengar suara robot pada saat startup, artinya anda sukses membuat komputer anda menyapa anda


Terkadang trik ini tidak berhasil pada beberapa komputer, karena trik ini membutuhkan audio driver untuk menjalankannya. namun saya yakin Komputer/Laptop sekarang sudah canggih, tentu ada audio drivernya. Jadi Jika ada masalah pada saat anda menggunakan trik di atas silahkan berkomentar untuk bertanya pada admin.
akbar

www.muhakbar.com - menulis artikel, ngoding, desain, dan mengamati sepak bola adalah kegabutan saya.

8 Komentar

Bagaimana Tanggapan anda mengenai Artikel Diatas ?

  1. bermanfaat gan ^_^ Ane Tunggu Kunjungan di blog baru ane czynfo.blogspot.com
    ane tmn fb ente gan, search aja name ane.

    BalasHapus
    Balasan
    1. alhamdulilah gan.. Kangbar blog akan mengjunjungi blog agan deh :D

      Hapus
  2. terus suara musik yang bawaan windows ilang ngga gan?

    BalasHapus
    Balasan
    1. gak bakalan gan, soalnya suara robot ini akan muncul apabila semua program startup sudah siap

      Hapus
  3. Balasan
    1. silahkan gan, sekedar info ada kontes SEO dengan Keyword Maklon kosmetik
      Selengkapnya di http://www.kangakbar.com/2015/06/maklon-kosmetik-terbaik.html

      Hapus
Lebih baru Lebih lama