Cara Membuat Blog Dari Blogger.com


Cara Membuat Blog
Blog merupakan salah satu jenis situs web yang palih di gemari dan paling diminati para pengguna internet. selain karena Tampilannya menarik, kontennya pun banyak dicari pengguna internet. Semua Orang dapat Membuat situs web jenis ini dengan gratis. Sebuah Blog hanya membutuhkan Nama domain dan Hosting. Namun ada sebuah situs web yang menyediakan layanan Pembuatan situs weblog dengan gratis. yaitu Blogger.com sebuah situs web yang memberikan Subdomain dot blogspot.com secara gratis kepada semua yang ingin mencoba membuat situs web sederhana secara gratis. Untuk anda khususnya yang masih pemula dalam urusan dunia Blogging dan anda ingin membuat suatu situs weblog gratis. saya akan memberi satu ilmu yang insyaallah bermanfaat yaitu Cara Membuat Blog dengan subdomain blogspot di blogger.com secara gratis dan mudah.

Langkah langkah Membuat Blog

  1. Buka Blogger.com
  2. Daftar dan Login Ke Blogger
  3. Klik Buat Blog Baru
  4. Masukan Nama Blog Anda Contoh : Kang Bar Ngeblog
  5. Masukan Nama subdomain / Alamat Blog Anda, pastikan Alamat blog anda Tersedia
  6. Pilih Template Blog Bawaan (Tenang Saja masih bisa diganti sama yang lebih bagus kok)
  7. Klik Buat Blog
  8. Selesai



Jika anda telah menyelesaikan langkah langkah yang saya berikan diatas artinya Blog anda telah berhasil dibuat. namun mungkin ada beberapa hal yang masih harus di perbaiki. Yang paling diperhatikan selanjutnya adalah bahwa anda harus membuat konten yang berkualitas, original dan pastinya berguna bagi banyak orang dalam jangka waktu panjan agar Visitor berdatangan dengan sendirinya. Setelah konten siap silahkan anda menerapkan Cool Design dan Teknik SEO pada blog anda.

akbar

Seorang Software Developer yang dengan hobi menulis.

Posting Komentar

Bagaimana Tanggapan anda mengenai Artikel Diatas ?

Lebih baru Lebih lama